Tuliskan Apa Saja Prosedur Dalam Menggambar Ragam Hias
tuliskan prosedur menggambar ragam hias
1. tuliskan prosedur menggambar ragam hias
Jawaban:
1) Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan digambar
2) Persiapkan alat dan media gambar.
3) Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.
4) Buat sketsa di salah satu kotak/ bidang yang telah dibuat sebelumnya.
5) Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang yang lain.
6) Mewarnai gambar
Jawaban:
1) siapkan pola bentuk yg akan di gambar
2) siapkan alat dan media gambar
3) perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan di gambar
4) tentukan pola gambar yg akan di buat
2. Tuliskan apa saja prosedur dalam menggambar ragam hias
Prosedur dalam menggambar ragam hias yaitu:
Pertama, menyiapkan bahan dan alat terlebih dahulu.Kedua, menentukan tema ragam hias yang akan digambar.Ketiga, menentukan teknik menggambar apa yang akan digunakan.Keempat, menentukan bidang ragam hias tersebut.Kelima, membuat sketsa ragam hias.Keenam, mewarnai ragam hias dan terakhirMenyelesaikan sampai selesai.Pembahasan
Ragam hias, merupakan suatu karya seni rupa yang bisa diterapkan dalam karya dengan menggunakan dua dimensi atau tiga dimensi. Ragam hias juga merupakan suatu bentuk dasar hiasan yang umumnya diulang-ulang sehingga menjadi pola dalam suatu karya seni atau karya kerajinan. Ragam hias dapat dihasilkan melalui proses menggambar, memahat, mencetak dan lain-lain.
Berikut ini prinsip dalam menggambar ragam hias yaitu:
Prinsip komposisi, merupakan cara untuk menyusun dan mengatur objek gambar yang akan digunakan sebagai model gambar sehingga dapat menghasilkan gambar yang menarik dan juga indah. Bentuk komposisi yaitu objek gambar, warna objek gambar, jenis objek gambar dan latar belakang objek gambar.Prinsip proporsi, merupakan suatu perbandingan yang ideal dan harmonis antara bagian-bagian benda yang mana menjadi objek model gambar yang dapat diamati.Prinsip keseimbangan, merupakan suatu keselarasan antara bidang gambar, objek pada gambar dan gambar yang dihasilkan. Prinsip kesatuan, merupakan suatu keserasian dalam mengatur objek pada gambar sehingga benda-benda yang diatur satu sama lain memiliki kesan ruang, kedalaman dan juga antar objek gambar yang saling mendukung sehingga dapat menghasilkan gambar yang baik.Berikut ini jenis ragam hias yaitu:
Ragam hias flora atau tumbuhan, merupakan suatu motif hias yang menggunakan bentuk-bentuk flora atau tumbuhan sebagai objek motifnya.Ragam hias fauna atau hewan, merupakan suatu motif hias yang menggunakan bentuk-bentuk fauna atau hewan sebagai objek motif gambar tersebut.Ragam hias geometris, merupakan suatu motif hias yang dikembangkan dalam bentuk geometris yang mana kemudian digayakan sesuai dengan imajinasi pembuatnya.Ragam hias figuratif, merupakan suatu motif hias yang dikembangkan dari objek bentuk manusia, kemudian digayakan sesuai dengan imajinasi pembuatnya.Pelajari lebih lanjut
Materi tentang prosedur menggambar ragam hias https://brainly.co.id/tugas/1693206Materi tentang macam-macam gambar hias https://brainly.co.id/tugas/1758934#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
3. Tuliskan prosedur yang harus dilakukan dalam menggambar ragam hias
Jawaban:
-perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan di gambar
-persiapkan alat dan media gambar
-tentukan ukuran pola gambar yang akan di buat
-buat sekersa di salah satu kotak/bidang yg telah di buat sebelumnya
-buat bentuk yang sama (bisa di jiplak) pada bidang yang lain
-mewarnai gambar
4. 1. Tuliskan alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstildengan teknik batik.2. Jelaskan teknik bordir membuat ragam hias pada bahan buatan3. Jelaskan teknik cetak membuat ragam hias pada bahan buatan.4. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatandengan teknik cetak saring5. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatandengan teknik cetak lubang.
Jawaban:
1.kain,tinta,wadah
2.teknik bordir untuk mempercantik ragam hias atau seni dengan memberikan bahan-bahan bordiran.
3.-teknik hias pada kayu=mengukir
-teknik hias pada plastik=mencetak
Penjelasan:
maaf cuman sampai nomor 3
5. tuliskan prinsip dan prosedur menggambar ragam hias
Jawaban:
A. Komposisi
Komposisi merupakan cara kita menyusun dan mengatur objek gambar yang digunakan sebagai model gambar sehingga hasil gambar tampak menarik dan indah. Komposisi dapat dibuat melalui bentuk objek gambar, warna objek gambar, jenis objek gambar, dan latar belakang gambar. Beberapa contoh bentuk komposisi dapat dilihat pada pola yang disusun berikut ini.
1) Komposisi Simetris
Benda atau model yang menjadi objek gambar diletakkan pada posisi seimbang antara sebelah kiri dan sebelah kanannya dan memiliki keseimbangan benda yang sama dalam bentuk dan ukurannya.
2) Komposisi Asimetris
Pada posisi asimetris, benda diletakkan dalam posisi tidak sama baik dalam posisi maupun ukurannya namun demikian masih tetap memperhatikan proporsi, keseimbangan, dan kesatuan antarbenda atau objek gambar
3) Komposisi Sentral
Pusat perhatian benda atau objek model gambar terletak di tengah- tengah b i d a n g gambar. Penempatan model diatur sesuai dengan proporsi bentuk model dan diatur seimbang dan memiliki kesatuan antarbenda.
b) Proporsi
Proporsi adalah perbandingan yang ideal dan harmonis antara bagian-bagian benda yang menjadi objek model gambar yang dapat diamati
c) Keseimbangan
Keseimbangan adalah keselarasan antara bidang gambar, objek gambar, dan gambar yang dihasilkan. Keseimbangan hasil gambar model dapat diperoleh dengan cara membuat skala, member efek perspektif pada objek gambar dan sudut pandang penggambar.
d. Kesatuan
Kesatuan adalah keserasian dalam pengaturan objek gambar sehingga benda-benda yang diatur satu sama lain memiliki kesan ruang, kedalaman, dan antarobjek gambar saling mendukung sehingga akan menghasilkan gambar yang baik.
Penjelasan:
Jadikan jawaban tercerdas
6. tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada pohon buatan dengan teknink cetak miring!
teknik mistar dan teknik manual
7. 1. Tuliskan 3 teknik penerapan ragam hias pada bahan kayu 2. Tuliskan dan jelaskan 4 jenis pahat 3. Tuliskan prosedur menggambar ragam hias pada bahan kayu
Jawaban:
1.)
1. Melukis
Yaitu penerapan ragam hias yang bertujuan untuk menghias suatu karya kayu yang sudah jadi dengan cara menorehkan gambar atau model yang diinginkan lalu kemudian diwarnai menggunakan cat atau politur.
Langkah-langkah melukis yaitu:
- Menyiapkan bahan dan alat untuk melukis
- Menyiapkan bahan kayu
1. Melukis
Yaitu penerapan ragam hias yang bertujuan untuk menghias suatu karya kayu yang sudah jadi dengan cara menorehkan gambar atau model yang diinginkan lalu kemudian diwarnai menggunakan cat atau politur.
Langkah-langkah melukis yaitu:
- Menyiapkan bahan dan alat untuk melukis
- Menyiapkan bahan kayu
- Membuat rancangan gambar ragam hias pada kertas
- Melukis gambar rancangan tersebut pada permukaan bahan kayu
- Mengecat untuk menyelesaikan gambar ragam hias
- Memberikan lapisan vernis atau cat transparan pada permukaan kayu agar warna tidak mudah luntur.
2. Mengukir
Yaitu penerapan ragam hias yang dilakukan dengan cara membuat tonjolan dan cekungan di permukaan kayu yang dibentuk berdasarkan pola tertentu.
Langkah-langkah mengukir yaitu sebagai berikut:
- Menyiapkan alat dan bahan untuk mengukir kayu
- Memilih bentuk ragam hias yang akan diukir
- Membuat sketsa ragam hias pada bahan kayu
- Mengukir kayu sesuai sketsa gambar yang telah dibuat
- Menghaluskan bagian-bagian ukiran dengan menggunakan amplas agar permukaan ukiran lebih halus.
- Memberikan sentuhan akhir pada hasil ukiran, biasanya dengan menutup hasil ukiran menggunakan silak agar serat kayu hasil ukiran tetap tampak.
3. Gabungan antara melukis atau mengukir
Teknik penerapan ini menggabungkan teknik melukis dan mengukir menjadi satu. Setelah media kayu diukir, media tersebut diwarnai sedemikian rupa agar jadi lebih menarik.
2.)
- pahat kuku. gunanya:mengerjakan bagian yang lengkung, melingkar ,cekung, dan pecah aris maupun cawen.
- pahat lurus. gunanya:mengerjakan bagian yang lurus dan rata.
- pahat lengkung setengah bulatan. gunanya:mengerjakan bagian-bagian cekung yang tidak dapat di kerjakan dengan pahat kuku.
- pahat miring.
3.)
1. menyiapkan bahan dan alat melukisl
- Membuat rancangan gambar ragam hias pada kertas
- Melukis gambar rancangan tersebut pada permukaan bahan kayu
- Mengecat untuk menyelesaikan gambar ragam hias
- Memberikan lapisan vernis atau cat transparan pada permukaan kayu agar warna tidak mudah luntur.
2. Mengukir
Yaitu penerapan ragam hias yang dilakukan dengan cara membuat tonjolan dan cekungan di permukaan kayu yang dibentuk berdasarkan pola tertentu.
Langkah-langkah mengukir yaitu sebagai berikut:
- Menyiapkan alat dan bahan untuk mengukir kayu
- Memilih bentuk ragam hias yang akan diukir
- Membuat sketsa ragam hias pada bahan kayu
- Mengukir kayu sesuai sketsa gambar yang telah dibuat
- Menghaluskan bagian-bagian ukiran dengan menggunakan amplas agar permukaan ukiran lebih halus.
- Memberikan sentuhan akhir pada hasil ukiran, biasanya dengan menutup hasil ukiran menggunakan silak agar serat kayu hasil ukiran tetap tampak.
3. Gabungan antara melukis atau mengukir
Teknik penerapan ini menggabungkan teknik melukis dan mengukir menjadi satu. Setelah media kayu diukir, media tersebut diwarnai sedemikian rupa agar jadi lebih menarik.
2.)
- pahat kuku. gunanya:mengerjakan bagian yang lengkung, melingkar ,cekung, dan pecah aris maupun cawen.
- pahat lurus. gunanya:mengerjakan bagian yang lurus dan rata.
- pahat lengkung setengah bulatan. gunanya:mengerjakan bagian-bagian cekung yang tidak dapat di kerjakan dengan pahat kuku.
- pahat mp
semoga bermanfaatyah:v
bantulikeadafollowokee:v
8. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik melukis
Jawaban:
Siapkan pola bentuk yang akan digambar.
Siapkan alat dan media gambar.
Perhatikan pola bentuk dekoratif yang akan digambar.
Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.
Buatlah sketsa pada salah satu bidang yang telah dibuat sebelumnya.
Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) di bidang lain.
Penjelasan:
semogamembantuu
janganlupafollowakunakuyaa!!
papayy!!!
9. Tuliskanlah prosedur yg harus lakukan dalam menggambar ragam hias
Jawaban:
memikirkan tema gamarmenyiapkan alat dan bahanGambarlah objek yang akan digambarlalu warnailah sesuai gambarnya10. Pertanyaana. Berikan tanggapan/komentar tentang ragam hias yang terdapat pada gambar 1 dangambar 2!b. Tuliskan apa saja prosedur dalam menggambar ragam hias!tolong bantu
Jawaban:
a.ragam hias flora dan fauna
b menyiapkan bahan tuk membuat ragam hias,dan mulai menghias dgn cat
11. •》Tuliskan jenis-jenis ragam hias alam benda!•》Sebutkan bahan dan alat dalam menggambar ragam hias!•》Apa yang dimaksud menggambar ragam hias dengan teknik mistar ?•》Apa yang dimaksud dengan menggambar ragam hias dengan teknik dusel, teknik linier, teknik arsir, teknik pointilis, teknik akuarel, teknik plakat ?•》Jelaskan prosedur menggambar ragam hias!
Jawaban:
•tumbuh-tumbuhan, bentuk hewan atau binatang, bentuk batu-batuan, bentuk awan, matahari, bintang, bentuk pemandangan alam dan lain-lain.
•Bahan bidang gambar antara lain: kaca, tripleks, kain kanvas dan tembok. Bahan pewarna yang digunakan antara lain: pensil gambar, pensil warna, krayon, pastel, cat poster, cat air, cat minyak dan tinta bak. Alat - alat yang digunakan untuk menggambar ragam hias antara lain: jangka, mistar dan palet.
•menggambar mistar adalah menggambar ketepatan bentuk suatu benda dengan menggunakan penggaris (mistar) dan alat bantu lainnya seperti jangka, trekpen, rapido, dll.
• Teknik dussel adalah teknik menggambar dengan cara menggosok sehingga menimbulkan kesan gelap - terang/tebal - tipis. Teknik pointilis adalah cara/teknik mengggambar/melukis dengan mengggunakan titik - titik hingga membentuk suatu objek.
•1.)Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan. ...
2.)Persiapkan alat dan media gambar.
3.)Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.
4.)Buat sketsa di salah satu kotak/bidang yang telah dibuat. ...
5.)Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang yang lain.
12. 1. Tuliskan alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstildengan teknik batik.2. Jelaskan teknik bordir membuat ragam hias pada bahan buatan.3. Jelaskan teknik cetak membuat ragam hias pada bahan buatan.4. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatandengan teknik cetak saring.5. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatandengan teknik cetak lubang.
Jawaban:
1. Teknik penerapan ragam hias juga bisa diterapkan pada bahan buatan. Salah satu contohnya bahan tekstil. Penerapan ragam hias pada bahan tekstil juga mudah ditemukan. Salah satu contohnya pakaian bermotif batik. Beda bahan dasarnya, tentu teknik yang digunakan juga berbeda. Jika pada bahan kayu, penerapan ragam hias bisa dilakukan dengan mengukir, namun tidak dengan bahan tekstil. Lalu, apa saja teknik penerapan ragam hias pada bahan tekstil?
Dilansir dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), ada empat teknik penerapan ragam hias yang bisa diterapkan pada bahan tekstil, yaitu:
a. Teknik sulam
Teknik ini diterapkan dengan menggunakan jarum serta benang. Untuk warna serta motifnya bisa flora, fauna, geometris atau figuratif. Umumnya teknik sulam ini langsung diaplikasikan pada kain yang digunakan. Sedangkan untuk tekniknya bergantung pada apa yang diinginkan.
13. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak saring
Menyesuaikan pada gambarnya
14. 1. Tuliskan alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik batik. 2. Jelaskan teknik bordir membuat ragam hias pada bahan buatan. 3. Jelaskan teknik cetak membuat ragam hias pada bahan buatan. 4. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak saring. 5. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak lubang
Jawaban:
1.Kain,Tinta,Wadah untuk tinta
2. bordir atau sulaman adalah hiasan yang dibuat diatas kain atau bahan-bahan lain dengan jarum jahit dan benang. selain benang hiasan untuk sulaman atau bordir dapat menggunakan bahan-bahan seperti potongan logam,mutiara,manik-manik,bulu burung dan payet.
3.teknik hias pada kayu=mengukir,teknik hias pada plastik=mencetak,teknik cetak=untuk membuat ragam hias
4. melihat objek yang akan digambar,membuat sketsa,memberikan perpaduan warna yang merupakan penggabungan beberapa warna,mewarnai dengan searah
5. bahan dimasukkan ke dalam cetakan dengan mengisi penuh (cetakan tuang) bagian bagian yg berlubang dalam cetakan
teknik cetak mengisi semua lubang-lubang cetakan dengan cara ditekan tekan sehingga menghasilkan hasil yang sesuai
Penjelasan:
semoga membantu
15. 1. Tuliskan alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik batik. 2. Jelaskan teknik bordir membuat ragam hias pada bahan buatan. 3. Jelaskan teknik cetak membuat ragam hias pada bahan buatan. 4. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak saring. 5. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak lubang.
Jawaban:
1. Alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik batik adalah:
Kain Mori.Canting.Gawangan.Lilin.Panci dan Kompor.Larutan Pewarna.2. Teknik Bordir. Teknik bordir merupakan salah satu cara membentuk motif ragam pada bahan tekstil dengan bantuan mesin jahit (mesin bordir). Benang yang berwarna pada bagian jarum jahit dan dibagian sekoci mesin jahit, kemudia bahan tekstil yang sudah bergambar atau motif dibordir sesuai dengan gambar hiasnya. Proses bordir dilakukan dengan beragam teknik, yaitu teknik bordir manual dan teknik bordir digital. Teknik bordir manual menggunakan beberapa teknik, yaitu tusuk balik, tusuk veston, tusuk rumani, tusuk batang, tusuk rantai, tusuk bunga, tusuk daun, tusuk bullion, tusuk lurus, tusuk jelujur, tusuk flanel, tusuk satin. Untuk bordir komputer menggunakan tusuk lurus, tusuk zig-zag.
3. Teknik Cetak. Teknik cetak merupakan cara untuk membuat ragam hias yang biasanya diterapkan pada logam, kaca, tripleks, keramik, dan plastik. Teknik cetak menerapkan 2 teknik untuk menerapkannya, yaitu teknik cetak saring dan teknik cetak lubang.
4. Prosedur cara menggambar ragam hias dengan teknik cetak sharing:
Permukaan sablon dipoleskan cairan khusus.Cairan yang sudah dioleskan kemudian dikeringkan pada ruangan yang gelap tanpa terkena cahaya langsung ultra violet.Setelah dikeringkan, permukaanya ditutup dengan film dari hasil print BW pada media plastik atau kertas transparan dari Kalkir.Selanjutnya proses penyinaran dibawah sinar matahari atau ultra violet.Film tersebut di lepas dari permukaan screen.Tahap berikutnya penyiraman permukaan screen dengan air.Kemudian tahap selanjutnya pengeringan kembali dan dilanjutkan dengan proses cetak dengan pemberian tinta khusus.Proses akhir menuangkan tinta diatas film lalu disapu dengan menggunakan palet yang terbuat dari karet.5. Prosedur cara menggambar ragam hias dengan teknik cetak lubang:
Bentangkan kain yang ingin dicetak pada tempat yang rata/tripleks.Letakkan cetakan dari kertas diatas kain.Warnai bagian kain yang terbuka dengan mentutulkan cat dengan menggunakan kuas.Bagian yang berlubang sudah diberi cat, dan lepaskan cetakan dari permukaan kain.Keringkan hasilnya dengan hair dryer atau diangin-anginkan.Penjelasan:
Bahan yang digunakan untuk menerapkan ragam hias dapat digunakan bahan buatan dan bahan alam, bahan tekstil terbuat dari bahan serat alam maupun hewan. Serat sintetis yang biasa diproduksi yaitu nilon, teteron, dakron dan terylene. Bahan buatan logam dan bahan buatan keramik untuk ragam hias ini. Alat yang digunakan untuk menerapkan ragam hias dengan menggunakan teknik batik adalah canting, kuas, kompor, wajan, dandang, dan gawangan. Teknik sablon atau cetak dibagi menjadi tek cetak saring atau layar dan rakel dan teknik cetak lubang semprotan. Alat untuk bahan logam atau ukir terbuat dari benda tumpul yang disebut butsir, paku tumpul, dan palu.
Teknik yang digunakan untuk menggambar ragam hias pada bahan buatan yaitu:
1. Teknik Batik
2. Teknik Tenun
3. Teknik Sulam
4. Teknik Bordir
5. Teknik Cetak
6. Teknik Gambar
Pelajari Lebih Lanjut
Penerapan ragam hias teknik sulam https://brainly.co.id/tugas/38779893Menerapkan ragam hias dengan bahan tekstil dengan teknik tenun https://brainly.co.id/tugas/41820097#BelajarBersamaBrainly
16. 1.Tuliskan alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik batik...2.Jelaskan teknik bordir membuat ragam hias pada bahan buatan...3.Jelaskan teknik cetak membuat ragam hias pada bahan buatan...4.Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak saring...5.Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak lubang...
Jawaban:
1. Alat untuk menerapkan ragam hias pada bahan tekstil dengan teknik batik adalan canting, kuas, kompor/anglo, wajan, dandang, dan gawangan.
2. Teknik bordir untuk mempercantik ragam hiasan atau Seni dengan memberikan bahan-bahan bordiran
3. Teknik cetak untuk membuat ragam hias
-Teknik hias pada kayu = mengukir
-Teknik hias pada plastik = mencetak
4. Melihat objek yang akan digambar, membuat sketsa nya terlebih dahulu, memberikan perpaduan warna berupa distilasi/penggabungan beberapa warna, mewarnai dengan searah
5. Bahan atau alat adonan dimasukkan ke dalam (cetakan dengan mengisi penuh cetakan tuang) bagian-bagian yang berlubang dalam cetakan
Klo teknik cetak,,, mengisi semua lubang-lubang cetakan dengan cara di tekan tekan sehingga menghasilkan hasil yang sesuai dengan cetakan
Penjelasan:
Semoga membantujadikan jawaban tercerdas17. Gambar 1Gambar 2PertanyaanBerikan tanggapan/komentar tentang ragam hias yang terdapat pada gambar 1 dangambar 2!b. Tuliskan apa saja prosedur dalam menggambar ragam hias!71
Jawaban:
gak ada gambarnya kak?
Penjelasan:
hehe
18. Tuliskan 7 prosedur menggambar ragam hias !
Jawaban:
Berikut langkah2 membuat ragam hias
1. Siapkan pola bentuk yg akan digambar.
2. Siapkan alat dan media gambar.
3. Perhatikan pola bentuk ragam hias yg akan digambar.
4. Tentukan ukuran pola gambar yg akan dibuat.
5. Buatlah sketsa di salah satu bidang yg telah dibuat sebelumnya.
6. Buatlah bentuk yg sama(bisa dijiplak)pada bidang lain.
7. Warnailah gambar tersebut agar terlihat lebih indah dan menarik.
19. Tuliskan prosedur cara menggambar ragam hias pada bahan buatan dengan teknik cetak lubang
Jawaban:
bahan atau adonan di masukan kedalam cetakan dengan mengisi penuh (cetakan tuang) bagian bagian yg berlubang dalam cetakan
klo teknik cetak,,, mengisi semua lubang lubang cetakan dgn cara di tekan tekan sehingga menghasilkan hasil yg sesuai dgn cetakan
semoga membantu
20. 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan konsep ragam hias2. Tuliskan 5 motif geometris3. Tuliskan yang termasuk ragam hias benda alam4. 2 teknik menggambar ragam hias5. Uraikanlah prosedur menggambar ragam hias
Jawaban:
1. Ragam hias adalah bentuk dasar hiasan yang biasanya akan menjadi pola yang diulang-ulang dalam suatu karya kerajinan atau seni.
2. a. Motif swastika
b. Motif pilin
c. Motif meander
d. Motif Kawung
e. Motif tumpal
3. bentuk tumbuh tumbuhan, bentuk Binatang,bentuk awan,bentuk matahari,bentuk bulan
4.Teknik mistar, Teknik manual
5. a.menentukan objek yg akan digambar
b.membuat sketsa
c. memberikan perpaduan warna
d.mewarnai dengan se arah
Belum ada Komentar untuk "Tuliskan Apa Saja Prosedur Dalam Menggambar Ragam Hias"
Posting Komentar